ETS Rekayasa Kebutuhan - Kelas B

 1. Jelaskan macam-macam kebutuhan yang harus digali di dalam membuat perangkat lunak

Kebutuhan Fungsional

Kebutuhan fungsional adalah kebutuhan yang terkait dengan fungsi yang harus ada pada sistem. 

Contoh

  • Mobil mempunyai kebutuhan fungsional untuk bisa digas dan direm kapanpun dibutuhkan saat sedang berkendara
  • Laptop mempunyai kebutuhan fungsional untuk bisa mengakses internet
  • Aplikasi Go*** mempunyai kebutuhan untuk dapat melihat daftar pesana yang sedang berlangsung dan pesanan yang sudah selesai


Kebutuhan Non-Fungsional

Kebutuhan non-fungsional adalah kebutuhan yang terkait jalannya sistem untuk mencapai tujuan, seperti karakteristik, batasan, dan performa sistem. 

Contoh

  • Usability: Aplikasi Go*** harus dapat digunakan dengan mudah oleh user
  • Portability: Aplikasi Go*** harus dapat diakses darimanapun
  • Reliability: Aplikasi Go*** harus handal dan aman dari isu cybersecurity
  • Supportability: Aplikasi Go*** harus dapat didukung oleh pihak ketiga 
  • Interoperability: Aplikasi Go*** harus interoperable dengan berbagai sistem
  • Disaster Recovery: Ketika terjadi bencana pada server semisal, sistem Go*** harus dapat recover dengan cepat

2. Sesuai gambaran video buatlah BRD


Video Penjelasan





Comments

Popular posts from this blog

Belajar CodeIgniter 4

My Portfolios of Framework-based Application

Belajar Xamarin